oleh

Radio Lumen 2003 Ruteng Lolos Evaluasi Uji Coba Siaran

Laporan ini lanjutnya bertujuan menyampaikan perkembangan kegiatan penyiaran di lembaga tersebut, dan memperbaharui data selama lima tahun berjalan. Sehingga pada saat IPP tetap jatuh tempo, perpajangan dilakukan secara otomatis.

“laporan tersebut adalah update data selama satu tahun berjalan, selama lima tahun kegiatan siaran radio, karena bisa saja dalam perjalanan ada perubahan data,misalnya pindah alamat, atau perubahan data administrasi lainnya,dan yang terpenting adalah radionya tercatat di Kemenkominfo,sehingga pas perpanjangan IPP tetap, kita dapatnya secara otomatis” ungkapnya.

Peserta pelaksanaan EUCS dari Radio Lumen 2003 jelas Imam SVD ini, diwakilkan kepada staf IT Hironimus Haryanto.

Sementara itu Staf IT Radio Lumen 2003 Hironimus Haryanto mengatakan, pelaksanaan EUCS berjalan dengan aman dan lancar. Radio Lumen 2003 mendapat giliran yang kedua pada sesi pertama, yang dimulai dari pukul 09:45 – 10: 15 WIB.

Dia menambahkan ada 5 lembaga penyiaran yang melakukan EUCS pada sesi pertama Selasa (06/10/2020) dengan rincian, 3 stasiun radio dan 2 stasius televisi yaitu :
1. PT. Trans Berita Bisnis Dua (CNBC)
Jakarta.

2. PT. Radio Lumen 2003 Ruteng
Alamat : Jl. Ulumbu Wae Palo-Ruteng

3. PT. Dian Media Vision (Dian Media Vision), Jakarta

Posting Terkait

Jangan Lewatkan