oleh

Kades Lemarang Genjot Infrastruktur, Demi Tingkatkan Kesejahteraan Ekonomi Masyarakat

Selain itu, kata dia, semua perangkat desa dan BPD dalam pembangunan, selalu bersama-sama berfikir kemajuan desa. ” meski masih ada kekurangan, namun komunikasi yang sudah terjalin dengan baik tentu akan dipertahankan, guna menjadikan desa kami lebih maju dan berkembang ke depan”, tuturnya.

Menurut warga Desa Lemarang, Robertus Sami, Yuliana Mertin dan Aleksander Jemadin kepada media ini mengatakan sangat berterima kasih kepada Pemerintah Desa yang telah merealisasikan dana desa itu. Sebab masyarakat dapat merasakan langsung manfaatnya. Terlebih sarana pembangunan infrastruktur balai Posyandu di dusun Toda dan ketersediaan air bersih, Ungkap Warga Lemarang.

 

Penulis: Gusty N.

 

Komentar