Gelar Karya Panen Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila, SDK Ruteng III Hasilkan Minyak Anti Nyamuk

“dari bahan-bahan ini mereka merekayasanya menjadi produk yang memiliki nilai ekonomis, seperti menghasilkan sprei anti nyamuk, yang terbuat dari bahan dasarnya adalah serai dan kulit jeruk, lalu ada juga yang membuatnya dalam bentuk, minyak anti nyamuk, itu merupakan produk yang dihasilkan oleh siswa siswi SDK Ruteng III, mulai dari fase A, fase B dan fase C”, tutupnya. 

Untuk itu Kepsek Erni Jem berharap dengan kegiatan ini siswa dan siswi terus berpacu dalam prestasi, dan terus melakukan aksi nyata yang bermanfaat bagi lingkungan sekolah juga bagi masyarakat secara keseluruhan.