Diketahui, aksi pengadangan terhadap pemotor ini, saat massa penolak pembangunan geothermal memblokade jalan menuju desa Lungar.
Sejumlah warga lain asal Poco Leok, merasa prihatin atas aksi sebagian warga Lungar, yang menolak pembangunan proyek Geothermal.
“Terus terang aksi penolakan ini kami warga Poco Leok juga merasa prihatin, karena yang menolak pembangunan proyek geothermal ini bukan pemilik lahan,” tuturnya.