Selain sembako hari ini juga dibagikan hasil barter dengan petani yaitu,singkong,keladi,pisang dan sayur Jepang menjadi salah satu keanekaragaman sembako yang diberikan kepada masyarakat
Kepada media koordinator Aliansi Bali Lawan Covid 19 Endang Astuti ini menyampaikan “Kami lakukan untuk membantu masyarakat yang benar-benar membutuhkan bantuan. Semoga sumbangan yang kami salurkan bersama team Aliansi bisa membantu masyarakat yang terdampak dalam pandemi covid-19 yang menyerang negara kami.
Menanggapi hal tersebut, Salah Satu Penerimaan Bantuan Sembako Eduardus Saridin menyampaikan”Terima kasih kepada Aliansi Bali Lawan Covid-19 yang sudah memberikan Donasi” kami sangat terbantu sekali dengan adanya bantuan sembako dari Aliansi.
Komentar